Komisi


Memiliki tugas dan wewenang (BAB IV Pasal 58)
  1. Memastikan terlaksananya kewajiban daerah dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan daerah dan kewajiban lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
  2. Melakukan pembahasan rancangan peraturan daerah
  3. Melakukan pembahasan rancangan keputusan DPRD sesuai dengan ruang lingkup tugas komisi
  4. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan perda sesuai dengan ruang lingkup tugas komisi
  5. Membantu Pimpinan DPRD dalam penyelesaian masalah yang disampaikan oleh Bupati dan atau Masyarakat kepada DPRD
  6. Menerima, menampung dan membahas serta menindaklanjuti aspirasi masyarakat
  7. Mengupayakan peningkatan kesjahteraan rakyat di daerah
  8. Melakukan kunjungan kerja komisi atas persetujuan pimpinan DPRD

Komisi I (Bidang Hukum dan Pemerintahan)


MUCHAMAD ZAIFUDIN, S.Pd.
GERINDRA
MUCHAMAD ZAIFUDIN, S.Pd.

Jabatan :

H. SUJONO, S.H.
PKB
H. SUJONO, S.H.

Jabatan :

WONGSO NEGORO, S.E., S.H., M.Si.
GOLKAR
WONGSO NEGORO, S.E., S.H., M.Si.

Jabatan :

H. HUSNUL AQIB, S.Ag
PKB
H. HUSNUL AQIB, S.Ag

Jabatan :

MIFTAHOL JANNAH, S.E., M.Si.
GOLKAR
MIFTAHOL JANNAH, S.E., M.Si.

Jabatan :

Hj. IFTA HIDAYATI, S.E.
DEMOKRAT
Hj. IFTA HIDAYATI, S.E.

Jabatan :

HJ. HUDAIFAH, SH
PKB
HJ. HUDAIFAH, SH

Jabatan :

H. DIDIK WIDODO, S.E
PAN
H. DIDIK WIDODO, S.E

Jabatan :

MUHAMMAD NASIR
NASDEM
MUHAMMAD NASIR

Jabatan :

H. ACHMAD UBAIDI
GERINDRA
H. ACHMAD UBAIDI

Jabatan :

Komisi II (Bidang Perekonomian dan Keuangan)


H. ASROIN WIDYANA, S.Sos., M.HP.
GOLKAR
H. ASROIN WIDYANA, S.Sos., M.HP.

Jabatan :

KAMJA WIYONO
GERINDRA
KAMJA WIYONO

Jabatan :

H. SUBERI, S.Pd., M.M
DEMOKRAT
H. SUBERI, S.Pd., M.M

Jabatan :

MARKASIM HALIM WIDIANTO, S.T.
GERINDRA
MARKASIM HALIM WIDIANTO, S.T.

Jabatan :

MEGA BAGUS SAPUTRO
PDIP
MEGA BAGUS SAPUTRO

Jabatan :

CATUR DADANG RAHARDJO
NASDEM
CATUR DADANG RAHARDJO

Jabatan :

Hj. LILIK HIDAYATI, S.E., M.M.
PPP
Hj. LILIK HIDAYATI, S.E., M.M.

Jabatan :

Hj. SITI FATIMAH, S.Pd.
PKB
Hj. SITI FATIMAH, S.Pd.

Jabatan :

Hj. JAMIYATUL MUKAROMAH, S.Pd.
PKB
Hj. JAMIYATUL MUKAROMAH, S.Pd.

Jabatan :

MUHAMMAD SYAHRUL MUNIR, S.S., M.Hum.
PKB
MUHAMMAD SYAHRUL MUNIR, S.S., M.Hum.

Jabatan :

H. FAQIH USMAN, S.E., M.Si.
PAN
H. FAQIH USMAN, S.E., M.Si.

Jabatan :

Komisi III (Bidang Pembangunan)


SULISNO IRBANSYAH, S.H.
PDIP
SULISNO IRBANSYAH, S.H.

Jabatan :

H. EDDY SANTOSO, S.T
DEMOKRAT
H. EDDY SANTOSO, S.T

Jabatan :

H. SHOLIHUDDIN, S.H.I., M.H.
PKB
H. SHOLIHUDDIN, S.H.I., M.H.

Jabatan :

H. MOH. SYAFI’ A.M., S.H.
PKB
H. MOH. SYAFI’ A.M., S.H.

Jabatan :

Hj. KOMSATUN, S.Sos.
GOLKAR
Hj. KOMSATUN, S.Sos.

Jabatan :

M. HAMZAH TAKIM, S.P., M.HP.
GOLKAR
M. HAMZAH TAKIM, S.P., M.HP.

Jabatan :

LUTFI DHAWAM, S.H.
GERINDRA
LUTFI DHAWAM, S.H.

Jabatan :

H. ABDULLAH HAMDI, S.S.
PKB
H. ABDULLAH HAMDI, S.S.

Jabatan :

H. MAHMUD, S.E.
NASDEM
H. MAHMUD, S.E.

Jabatan :

H. MUSTAJAB, S.Sos., M.M
PAN
H. MUSTAJAB, S.Sos., M.M

Jabatan :

H. ACHMAD UBAIDI
GERINDRA
H. ACHMAD UBAIDI

Jabatan :

Komisi IV (Bidang Kesejahteraan Rakyat)


H. MOCHAMMAD, S.E., M.HP.
PKB
H. MOCHAMMAD, S.E., M.HP.

Jabatan :

Atek Riduwan
GOLKAR
Atek Riduwan

Jabatan :

NUR HUDI DIDIN ARIANTO, S.Pd.
NASDEM
NUR HUDI DIDIN ARIANTO, S.Pd.

Jabatan :

H. JUMANTO, S.E., M.M
PDIP
H. JUMANTO, S.E., M.M

Jabatan :

H. SYAIKHU BUSIRI, S.Kom., S.H.
PKB
H. SYAIKHU BUSIRI, S.Kom., S.H.

Jabatan :

TAUFIQUL UMAM, S.Sos., M.IP.
GERINDRA
TAUFIQUL UMAM, S.Sos., M.IP.

Jabatan :

LUSI KUSTIANAH, S.Sos.
GOLKAR
LUSI KUSTIANAH, S.Sos.

Jabatan :

ABDULLAH MUNIR
GERINDRA
ABDULLAH MUNIR

Jabatan :

AHMAD FAUZI, S.Ag.
DEMOKRAT
AHMAD FAUZI, S.Ag.

Jabatan :

NOTO UTOMO
PDIP
NOTO UTOMO

Jabatan :

H. KHOIRUL HUDA, S.Ag
PPP
H. KHOIRUL HUDA, S.Ag

Jabatan :

BUSTAMI HAZIM, SE.
PKB
BUSTAMI HAZIM, SE.

Jabatan :

MUSA
NASDEM
MUSA

Jabatan :

Berita Terbaru


DPRD Kabupaten Gresik menerima Aspirasi Paguyuban Bedak Manyar (PBM)

DPRD Kabupaten Gresik menerima Aspirasi Paguyuban Bedak Manyar (PBM)

Sekitar 50 orang yang tergabung dalam Paguyuban Bedak Manyar (PBM) melakukan unjuk rasa di depan Kantor DPRD Gresik, Kamis (6/10/2022). Massa mendesak para wakil rakyat untuk mendengarkan aspirasi mereka terkait dampak dari proyek pelebaran jalan nasional di wilayah Manyar.Dalam aksinya, perwakilan dari PBM ditemui oleh Ketua DPRD Gresik, H. Much. Abdul Qodir, S.Pd, Ketua Komisi IV, H. Mochammad, SE, M.HP dan Anggota Komisi III, H. Abdullah Hamdi, SS. Sejatinya, mereka tidak menolak proyek pelebaran jalan di daerah tersebut, bahkan mendukungnya karena sebagai upaya untuk memperlancar mobilitas di Pelabuhan JIIPE. Akan tetapi mereka justru kecewa dengan pemerintah daerah dalam menyikapi aspirasi dan memberikan solusi atas dampak dari proyek pelebaran jalan tersebut.Sementara ini, solusi yang ditawarkan oleh pemerintah daerah adalah relokasi ke tempat yang telah disediakan. Menurut mereka, lokasi tersebut sangat tidak layak untuk berjualan karena jauh dari keramaian, bahkan dekat dengan kawasan pemakaman. Belum lagi ukuran stan yang kurang memadai dan sewa kontrak yang dinilai terlalu mahal.Warga meminta agar relokasi hanya dimundurkan saja, mengingat di belakang masih ada saluran air yang cukup lebar. Warga bahkan siap membangun sendiri jika diperbolehkan.Menanggapi hal itu, Abdul Qodir menyatakan pihaknya menyambut baik niat warga yang tidak menolak proyek pelebaran jalan, bahkan mendukungnya. Terkait permintaan relokasi yang hanya dimundurkan saja, pihaknya perlu berkoordinasi dengan pemerintah daerah melalui Dinas PU untuk segera melakukan studi kelayakan/feasibility study (FS) untuk mengetahui dampak dari rencana tersebut. “Apakah nanti bisa menyebabkan banjir, macet atau justru tidak berakibat apa-apa”, jelasnya.Ia juga menambahkan terkait dengan relokasi yang ditawarkan oleh pemerintah daerah. “Konsepnya seperti apa agar bisa lebih representatif untuk berdagang, itu yang harus kita koordinasikan bersama”, sambungnya.Sebagai informasi, bahwa pada 18 November mendatang, pembangunan tahap I akan segera dilaksanakan. Sebelum hal itu terjadi, harus ada komunikasi lintas sektor agar tidak terjadi miskomunikasi antara warga dan stake holder.

Jumlah Pengunjung :